Bonaventura, K Nitit and Muhammad, Taufan Tirkaamiana and Heni, Emawati (2021) PENGARUH LEM KUNING FOX (Polychloroprene) TERHADAP SIFAT FISIK BERAT DAN DIMENSI KAYU Vatica sarawakensis AKIBAT TERENDAM AIR. Other thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda.
Text (Skripsi)
Abstrak_Bonaventura.pdf Download (118kB) |
Abstract
Penelitian ini dilaksanakan dibulan April sampai dengan November 2019 dan bertujuan untuk mengamati perubahaan sifat fisik kayu Vatica sarawakensis, berat jenis, dan dimensi kayu akibat terendam air yang yang dilaksankan di Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Ekositen Hutan Dipterokarpa (B2P2EHD). Diharapkan dapat menjadi ide dasar dan dapat di aplikasikan pada rumah kayu di Kalimantan Timur. Sedangkan Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah peneliian langsung di lapangan meliputi kegiatan lem kayu Vatica sarawakensis dan di rendam setelahnya. Data kemudian dianalisis menggunakan pendekatan kuntitatif. Temuan hasil dari penelitian ini adalah Perlakuan pemberian lem kuning fox dapat menstabilkan berat dan dimensi (Panjang, Lebar, teba) kayu Vatica sarawakensis.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > SD Forestry |
Divisions: | Fakultas Pertanian > Program_Studi_Kehutanan |
Depositing User: | Unnamed user with email effendi@untag-smd.ac.id |
Date Deposited: | 16 Oct 2023 07:11 |
Last Modified: | 16 Oct 2023 07:11 |
URI: | http://repository.untag-smd.ac.id/id/eprint/404 |
Actions (login required)
View Item |