CATATAN LAPANGAN KEGIATAN SURVEI INTEGRITAS HAKIM DAN SURVEI PERSEPSI PUBLIK TERHADAP INTEGRITAS HAKIM DI WILAYAH KALIMANTAN TIMUR

Ekawati, Ekawati (2024) CATATAN LAPANGAN KEGIATAN SURVEI INTEGRITAS HAKIM DAN SURVEI PERSEPSI PUBLIK TERHADAP INTEGRITAS HAKIM DI WILAYAH KALIMANTAN TIMUR. unpublished. (Unpublished)

[img] Text
CATATAN LAPANGAN KEGIATAN SURVEI INTEGRITAS HAKIM DAN SURVEI PERSEPSI PUBLIK TERHADAP INTEGRITAS HAKIM DI WILAYAH KALIMANTAN TIMUR.pdf

Download (1MB)

Abstract

Integritas dalam diri seorang hakim, merupakan salah satu kode etik dan prilaku hakim sedunia yang di sepakati dalam The Bangalore Principles of Judicial Conduct (Konferensi Peradilan Internasional di Bangalore, India pada tahun 2001) sebagai salah satu instrumen internasional yang melatarbelakangi disempurnakanya Kode etik dan pedoman prilaku hakim (KEPPH), menempatkan nilai integritas pada urutan ketiga dari enam nilai dalam prinsip-prinsip kode etik kekuasaan kehakiman. Pada bagian penerapan nilai integritas disebutkan bahwa: “A judge shall ensure that his or her conduct is above reproach in the view of a reasonable observer. The behaviour and conduct of a judge must reaffirm the people's faith in the integrity of the judiciary. Justice must not merely be done but must also be seen to be done”, yang artinya adalah Seorang hakim harus memastikan bahwa perilakunya tidak tercela dalam pandangan pengamat yang wajar, perilaku dan etika hakim harus menegaskan kembali kepercayaan masyarakat terhadap integritas lembaga peradilan. Keadilan tidak hanya harus ditegakkan tetapi juga harus terlihat ditegakkan.

Item Type: Book
Subjects: J Political Science > J General legislative and executive papers
K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Prodi Studi Hukum
Depositing User: Ekawati Ekawati Ekawati
Date Deposited: 02 Sep 2024 07:50
Last Modified: 02 Sep 2024 07:50
URI: http://repository.untag-smd.ac.id/id/eprint/739

Actions (login required)

View Item View Item